You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
67 Petugas PPSU Cililitan Bersihkan Sampah Sisa Banjir
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

67 Petugas PPSU Cililitan Bersihkan Sampah Sisa Banjir

Sebanyak 67 anggota penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) Kelurahan Cililitan, Kramat Jati, Jakarta Timur dikerahkan untuk membersihkan sampah dan lumpur sisa banjir di lingkungan RW 05, 06, 07 dan 16.

Kendala utama yang kita hadapi, akses di dalam permukiman masih banyak lumpur. Kemudian cuaca juga masih sering turun hujan deras

Lurah Cililitan, Alamsyah mengatakan, sampah yang terbawa banjir pun bervariasi. Mulai dari kasur, meja, kursi, springbed, kayu, bambu dan sebagainya.

"Kita kerahkan 67 petugas PPSU. Mereka kita sebar ke empat lokasi yang paling parah terdampak banjir," kata Alamsyah, Jumat (9/2)

12 Pompa Mobile Disiagakan di Kampung Melayu

Menurut Alamsyah, mereka dibantu sekitar 15 personel dari Sudin Lingkungan Hidup Jakarta Timur. Kemudian disiapkan tujuh truk ukuran besar untuk pengangkutan sampah ke TPST Bantar Gebang.

"Kendala utama yang kita hadapi, akses di dalam permukiman masih banyak lumpur. Kemudian cuaca juga masih sering turun hujan deras," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2034 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1255 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati